BINJAI – Sebanyak 2490 tenaga medis yang bertugas di Puskesmas se-Kota Binjai sudah menjalani pemberian vaksin oleh pemerintah, Kamis (14/1) pagi. Demikian disampaikan Kadis Kesehatan Pemko Binjai, dr Sigianto Sp.Og. ” Yang di vaksin adalah tenaga medis yang terdaftar di ...
Read More »Ditabrak Angkot, Pengendara Sepmor Tewas di Tempat
BINJAI – Seorang pengendara sepeda motor Honda Vario BK 5959 RAW tewas di tempat, setelah ditabrak Angkot jurusan Binjai-Kuala BK 1141 PW di Desa Padang Brahrang, Kec. Selesai, Kab. Langkat, Kamis (14/01) sekira pukul 08.22 Wib pagi. Adalah, Sophan Hariadi ...
Read More »Sekda Kota Binjai Tinjau Kesiapan Vaksinasi Covid-19
BINJAI – Sekretaris Daerah Kota Binjai M. Mahfullah P. Daulay meninjau langsung persiapan dan kesiapan Rumah Sakit dan Puskesmas di Kota Binjai dalam melaksanakan vaksinasi pencegahan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di 9 titik rumah sakit dan puskesmas, salah satu ...
Read More »Djohar Arifin Salurkan Beasiswa PIP ke 226 Siswa Yayasan PKMI Binjai
BINJAI – Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Prof DR Ir H Djohar Arifin Husin, menyalurkan beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) kepada 226 siswa Yayasan Perguruan Kristen Methodist Indonesia (PKMI) Kota Binjai, Rabu (13/01/2021) ...
Read More »Mulai Besok, 2.490 Tenaga Kesehatan di Binjai Siap Divaksin
BINJAI – Dinas Kesehatan Kota Binjai siap melakukan vaksinasi pencegahan Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) terhadap 2.490 tenaga kesehatan, mulai Kamis (14/01/2021) besok. Hal tersebut diketahui menyikapi telah tibanya 5.000 vial vaksin Covid-19 di Kantor Dinas Kesehatan Kota Binjai, Rabu (13/01/2021) ...
Read More »Anggota DPRD Minta PT. KAI Pasang Palang Kereta Api di Tanah Tinggi
BINJAI – Anggota DPRD Binjai, Joko Basuki meminta PT. KAI (Kereta Api Indonesia) untuk segera memasang palang pemberhentian jalur perlintasan kereta api di Kel. Tanah Tinggi, Kec. Binjai Timur. Pasalnya, sudah sering terjadi kecelakaan di jalur perlintasan kereta api tersebut. ...
Read More »Lomba Gambar Bercerita, Nadin Anak Sekretaris PWI Binjai Juara 1 Tingkat Nasional
BINJAI – Nadin Budi Zafika yang merupakan putri dari Sekretaris PWI Binjai, Arma Delisa Budi meraih penghargaan nasional di bidang perlombaan gambar bercerita di masa Pandemi Covid-19. Bentuk penghargaan yang diterima berupa sertifikat dan uang pembinaan yang diserahkan oleh Puspernas ...
Read More »Sah, Berkas Pendaftaran Adil Putra Dinyatakan Lengkap
BINJAI – Anggota DPRD Binjai, Adil Putra dinyatakan lengkap memenuhi syarat sebagai calon formatur Musda PAN Kota Binjai. Dia menjadi salah satu dari 3 calon formatur yang sudah dinyatakan lengkap secara administrasi dan persyaratan pendaftaran. “Berkas pendaftaran saudara Adil Putra ...
Read More »3 Calon Anggota Formatur PAN Binjai Serahkan Berkas Pendaftaran
BINJAI – Sedikitnya, sudah 3 calon anggota formatur yang menyerahkan berkas pendaftaran. Mereka adalah, Ferry Hendra Rangkuti, Hj. Emagata dan Ir. Ifrah. Sampai batas akhir pendaftaran, diprediksi jumlah calon anggota formatur yang mendaftar akan terus bertambah hingga 15 peserta. Hal ...
Read More »Daftar Formatur, Hj. Emagata Ikuti Jejak Desi Ratnasari
BINJAI – Bendahara DPD PAN Kota Binjai, Hj. Emagata ingin mengikuti jejak Desi Ratnasari yang sukses menjadi pemimpin, meskipun terlahir hanya sebagai seorang perempuan. Hal itu disampaikannya usai mendaftarkan diri sebagai calon anggota formatur dalam pemilihan Ketua DPD PAN Kota ...
Read More »